December 16, 2011

Paragon Adaptive Restore™ 2010


Di antara kalian sudah pasti ada yang tahu yang namanya Paragon Software karena product-productnya berkualitas dan mampu bersaing dengan product yang sekelasnya. Saat ini saya share adalah product Paragon Software yang namanya Paragon Adaptive Restore™ 2010. Software yang satu ini tidak tersedia dengan mudah alias agak susah didapat secara bebas
karena hanya untuk kalangan advance karena website resminya pun tidak memberikan secara bebas untuk mendapatkannya. Paragon Adaptive Restore™ 2010 berguna untuk membuat sistem Win2K (Windows 2000/XP/Server 2003 dan Vista/7/Server 2008) bootable pada hardware yang berbeda. Produk ini berbentuk ISO, bootable berbasis WinPE. Mendukung konfigurasi hardware terbaru, memungkinkan untuk boot kebanyakan komputer secara default. Intinya software ini dapat digunakan untuk memperbaiki sistem booting windows yang rusak.. hehehe.. saya juga tidak bisa menjelaskan lebih rinci mengenai kegunaan yang lain.. maklum masih newbie juga.. hehehe..

Screenshootnya :
Supported File Systems :
Full read/write access to FAT16/FAT32 partitions.
Full read/write access to NTFS (Basic and all five types of Dynamic Disks). Compressed NTFS files are also supported.
Full read/write access to Ext2FS/Ext3FS/Ext4FS.
Limited read/write access to Apple HFS+ partitions.
Supported Media :
Support of both MBR and GPT hard disks (up to 1,5 TB tested)
IDE, SCSI and SATA hard disks
CD-R, CD-RW, DVD-R, DVD+R, DVD-RW, DVD+RW, DVD-R, DVD+R double layer and also Blu-ray discs
FireWire (i.e. IEEE1394), USB 1.0, USB 2.0 hard disks
PC card storage devices (MBR and GPT flash memory, etc.)
System Requirements :
Intel Pentium III CPU or its equivalent, with 1000 MHz processor clock speed
At least 512 MB of RAM
SVGA-compatible monitor
Mouse (recommended)
Software ini dalam bentuk ISO image,bdan terpaket dalam Rar jadi untuk menggunakannya, harus diextrak lalu di burn langsung ke CD disc dengan menggunakan software-software seperti  Nero, Power ISO atau software sejenisnya dan penggunaannya dengan cara booting. Yang mau coba silahkan dan jika tidak tahu tanyakan pada teman yang pengetahuan komputernya di atas rata-rata. Maklum saya juga mencobanya hanya pada waktu booting dan tidak menggunakannya karena Windows saya masih baik-baik saja.. hehehe..

Download Paragon Adaptive Restore™ 2010

Semoga bermanfaat, salam .:: herlian of ::.

No comments:

Post a Comment

merubah tampilan s60v2 menjadi Vista

yogaware blogspot, share lagi aplikasi buat modding tampilan s60v2 kali ini saya akan merubah tampilan s60v2 menjadi layaknya windows vista ...